Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

kumpulan renungan warta jemaat GKII PLG Oktober 2017

Jum’at, 6 Oktober 2017 (Pembacaan: Yesaya 23-24) Yesaya 23:1-17 Tema: Tuhan mematahkan kesombongan Yesaya 23:9 TUHAN semesta alam yang telah memutuskannya untuk mematahkan kesombongan, untuk menghinakan segala yang permai dan semua orang mulia di bumi. Tirus merupakan sebuah kota yang terletak di pesisir pantai yang dikenal dengan perniagaan yang besar ia juga merupakan sebuah kota yang diagung-agungkan dan kaya karena perdagangannya yang telah dikenal diseluruh belahan dunia pada masa itu. Sedangkan, Sidon juga merupakan kota pelabuhan yang terkenal pada waktu itu. Sidon memiliki dua pelabuhan utama yang menguasai rute pelayaran kapal-kapal dagang melalui laut. Namun, kemasyuran Tirus dan Sidon telah membuatnya jatuh dalam kesombongan. Apa tindakan Tuhan atas kesombongan Tirus dan Sidon? 1. Mematahkan kesombongan Tirus dan Sidon (ay 9a) Tuhan akan mematahakan kesombongan mereka. Artinya Tuhan akan merusakan, menghancurkan, mengakhiri, menajiskan. kesombongan penduduknya atas segala...

kumpulan renungan warta jemaat GKII PLG September 2017

Rabu, 13 September 2018(Pengkhotbah 8-9) Pergunakanlah kesempatanmu Pengkhotbah 9:1b, 12 “manusia tidak mengetahui apapun yang dihadapinya. Karena manusia tidak mengetahui waktunya” Pengkhotbah 9 berbicara mengenai nasib setiap manusia di dunia ini, yaitu bahwa setiap manusia tidak ada yang tahu apa yang akan terjadi dalam kehidupannya di kemudian hari serta manusia pun tidak pernah tahu kapan ajalnya tiba. Siapa pun itu orang baik atau pun orang jahat semuanya sama. Namun, pada ayat 4 menjelaskan bahwa selama hayat masih di kandung badan, maka masih ada harapan. Oleh karena itu pergunakanlah kesempatan yang Tuhan beri. Bagaimanakah cara menggunakan kesempatan (kehidupan) yang Tuhan beri? 1. Makan dan minum (ay 7). Makan dengan sukaria maksudnya dalam bahasa Ibrani ialah makanlah dengan kegembiraan/keriangan yang dari pada Tuhan asalnya, dan minumlah dengan hati yang senang artinya minumlah dengan kebaikan, kebajikan atau kesanggupan. Tuhan tidak melarang setiap orang untuk mengisi h...